Deskirpsi
Fungsi Zeolite adalah untuk menyaring partikel kecil dan amoniak dalam air sedimen, lumpur, endapan dan partikel dalam air dsb. Telah bertahun-tahun zeolit digunakan sebagai penukar kation (cation exchangers), pelunak air (water softening), penyaring molekul (molecular sieves) serta sebagai bahan pengering (drying agents).
Selain sebagai drying agent ternyata dari penelitian zeolite jg dapat : menyerap logam berat misalnya besi, kuningan, mangan dll bahkan jg dapat menghilangkan bau tidak sedap